Prostat adalah kelenjar yang terletak di bawah kandung kemih dan mengelilingi saluran kemih, saluran tempat keluarnya urine dan sperma dari tubuh. Hanya dimiliki pria, organ ini memiliki ukuran sebesar kacang kenari dengan berat 20 sampai 30 gram dan bisa tumbuh membesar seiring dengan bertambahnya usia. Penyakit prostat adalah berbagai kondisi yang menyerang fungsi prostat. Organ prostat merupakan kelenjar pada sistem reproduksi pria yang berperan dalam produksi sperma
Ukuran prostat hanya sebesar kacang kenari. Seiring bertambahnya usia, prostat akan semakin membesar. Namun jika tumbuhnya terlalu besar, hal ini juga bisa mengakibatkan sejumlah penyakit yang dapat berpengaruh pada fungsi pembuangan air kecil dan kehidupan seksual. Kanker prostat pada wanita tergolong langka terjadi. Dalam jurnal Gynecologic Oncology, kanker kelenjar Skene menyumbang 0,003 persen kasus kanker pada saluran kemih wanita.